Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan Posyandu Anak, Bantu Sosialisasikan Vaksin dan Pencegahan Stunting

    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan Posyandu Anak, Bantu Sosialisasikan Vaksin dan Pencegahan Stunting

    JEMBER - Pada pelaksanaan Posyandu Kamboja 17 Desa Sumberwringin Kecamatan Sukowono Kabupaten Jember, melaksanakan Pemeriksaan ibu hamil dan bayi diawah usia lima tahun (balita).

    Personel yang terlibat pada kegiatan tersebut diantaranya Babinsa, Bidan Desa dan Kader Posyandu Kamboja  sebanyak 7 orang.

    Kegiataneliputo penimbangan balita, pemeriksaan balita dan pemberian vaksinasi DPT dan PPC Folio dengan sasaran Ibu hamil 5 orang dan balita sebanyak 49 anak.

    Pada kesempatan tersebut Babinsa juga memberikan sosialisasi kepada ibu hamil dan orang tua anak, untuk aktif memeriksakan perkembangan kesehatan anak maupun ibu hamil.

    Hal ini untuk memantau perkembangan kesehatan, bagi ibu hamil tentunya untuk memantau kesehatan ibu dan bayi yang dikandungnya, dan untuk balita untuk memantau perkembangan pertumbuhannya, guna menghindari stunting.

    Danramil 0824/04 Sukowono Kapten Arm M Ismuni saat kami wawancarai pada Selasa 03/01/2022 menyampaikan, bahwa kegiatan Babinsa tersebut merupakan bagian dari upaya mendukung program pemerintah dalam menekan kasus stunting.

    Dengan memberikan sosialisasi kepada masyarakat, sehingga putra putrinya tumbuh sehat dan terhindar dari stunting. Jelas Danramil 0824/04 Sukowono.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, dalam konfirmasinya menyatakan, bahwa kegiatan penanganan stunting tersebut memang menjadi tanggung jawab kita semua, termasuk keterlibatan Babinsa,  memang sudah menjadi bagian dari tugasnya untuk membantu pengendalian stunting.

    Hal ini merupakan bagian dari peran TNI dalam mempersiapkan generasi yang sehat dan bebas stunting. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember. jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/04 Sukowono Bersama Aparat...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 0824/04 Sukowono Hadiri Lepas Sambut...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara
    Babinsa Dawuhan Mangli Koramil 0824/04 Sukowono, Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Kiri kanan Jalan Desa dan Normalisasi Irigasi
    Personel Koramil 0824/04 Sukowono Beri Pelatihan  Saka Wira Kartika
    Cegah PMK 125 Ekor Ternak Warga divaksin, Koramil 0824/04 Sukowono Lakukan Pendampingan
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan Vaksinasi Ternak Warga, Perangi PMK
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Babinsa Dawuhan Mangli Koramil 0824/04 Sukowono, Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Kiri kanan Jalan Desa dan Normalisasi Irigasi
    Personel Koramil 0824/04 Sukowono Beri Pelatihan  Saka Wira Kartika
    Danramil 0824/04 Sukowono Ikuti Gerakan Bersama Masyarakat Adakan Pasar Murah, Ikut Kendalikan Inflasi
    Cegah PMK 125 Ekor Ternak Warga divaksin, Koramil 0824/04 Sukowono Lakukan Pendampingan
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono. Pendampingan Pertanian Bantu Salurkan Irigasi Pertanian Mengandalkan Pompanisasi
    Danramil 0824/04 Sukowono Pimpin Karya Bakti TN I Bersih-bersih Kali Bersama Instansi Terkait dan Masyarakat, Mitigasi Bencana banjir
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan Posyandu, Tekan Kasus Stunting
    Puskesmas lakukan Pendistribusian Bantuan Air Bersih, Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Lakukan Pendampingan
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono  Hadiri Musrenbangdes, Ajak Masyarakat Berperan Aktif Tentukan Pembangunan
    Danramil 0824/04 Sukowono Bersama Anggota Ikuti Gebrakkk Dengan Kegiatan Karya Bakti TNI Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa 

    Ikuti Kami